Blue Fire Pointer

Share Everything About Dota 2

Guide Lion

Posted by : mdhaniakbar

Lion – The Demon Witch

Lion
Lion.png
Strength
16 + 1.7
Agility
15 + 1.5
Intelligence
22 + 3
Level 1 16 25
Hit Points 454 967 1594
Mana 286 897 1482
Damage 49‒55 96‒102 141‒147
Armor 1.1 4.53 8.94
Attacks / Second 0.67 0.81 1
Movement Speed 290
Turn Rate 0.5
Sight Range 1800/800
Attack Range 600
Missile Speed 1000
Attack Duration 0.43+0.74
Cast Duration 0.3+0.51
Base Attack Time 1.7
Collision Size 24

Bio

Lion Lion, the Demon Witch
Play "I don't fear Hell; Hell fears me."
Role: Pip disabler.png Disabler / Pip ganker.png Nuker / Pip babysitter.png Lane Support / Pip roamer.png Support
Lore: Once a Grandmaster of the Demon Witch tradition of sorcery, Lion earned fame among his brethren for fighting on the side of light and righteousness. But adulation corrupts. With powers surpassed only by his ambition, the mage was seduced by a demon and turned to evil, trading his soul for prestige. After committing horrible crimes that marred his soul, he was abandoned. The demon betrayed him, striking better deals with his enemies. Such was Lion’s rage that he followed the demon back to hell and slew it, ripping it limb from limb, taking its demonic hand for his own. However, such demonoplasty comes at a cost. Lion was transfigured by the process, his body transformed into something unrecognizable. He rose from hell, rage incarnate, slaying even those who had once called him master, and laying waste to the lands where he had once been so adored. He survives now as the sole practitioner of the Demon Witch tradition, and those who present themselves as acolytes or students are soon relieved of their mana and carried off by the faintest gust of wind.

 

Lion merupakan hero INT yang memiliki banyak kekurangan, selain HP sangat tipis, armor juga sangat tipis, MS pun sangat lambat. tapi dibalik kekurangan itu lion menyimpan damage yang cukup besar. Combo skill disable dia yang aktif semua, membuat musuh lelah jika diearly game bertemu dengan lion. Memiliki skill yang aktif semua, jika anda tidak terbiasa menggunakan skill aktif atau refleks jari anda masih blum fasih, saya sarankan jangan menggunakan hero ini.
Skills Build
Sejak awal permainan hero ini telah memiliki skillnya, dia tidak perlu membangun sulit. Tapi sayangnya skillnya membutuhkan mana, :D mana drain nya lion sendiri yang membantu hal tersebut. Anda bisa memikirkannya bahwa dia pada awal game cuma butuh HP, dan jadi pusher atau ganker.
Skills

Earth Spike

Earth Spike icon.png
The Demon Witch releases his demonic magics into the ground in order to thrust solidified rock spikes along a straight path. This sends all his enemies into the air, only to take damage on their painful impact with the ground.
Level 1 – 60 damage, lasts 0.5 second.
Level 2 – 130 damage, lasts 1 second.
Level 3 – 200 damage, lasts 1.5 seconds.
Level 4 – 260 damage, lasts 2 seconds.Casting range: 500
Area of Effect: 150
Mana Cost: 100/120/145/170
Cooldown: 12 Skill ini memiliki damage besar dengan mana yang besar, tapi lion punya mana drain
Gunakan skill ini jangan ke hero jika musuh telah memiliki linken, arahkan ke tanah.
Gunakan pada creep sesering mungkin di early untuk push lane musuh.
Hex

Hex (Lion) icon.png
Transforms an enemy unit into a random critter, disabling special abilities.
Level 1 – Turns enemy into critter, lasts 1.25 seconds.
Level 2 – Turns enemy into critter, lasts 2 seconds.
Level 3 – Turns enemy into critter, lasts 2.75 seconds.
Level 4 – Turns enemy into critter, lasts 3.5 seconds.Casting range: 500
Mana Cost: 110/140/170/200
Cooldown: 13
Item disable ini sangat berguna bagi tim atau bagi diri sendiri,
Sangat berguna untuk mendisable musuh DPS saat late game
Skill bisa digunakan untuk image
Skill bisa dihilangkan oleh pudge
 Mana Drain
Mana Drain icon.png Absorbs the magical energies of a target enemy unit by taking mana from it every 0.25 second.
Level 1 – 20 mana drained per second, lasts 4 seconds.
Level 2 – 40 mana drained per second, lasts 4 seconds.
Level 3 – 60 mana drained per second, lasts 4 seconds.
Level 4 – 120 mana drained per second, lasts 4 seconds.Casting range: 750
Mana Cost: 10
Cooldown: 20/15/10/5
Hero ini sudah tidak membutuhkan void stone di early, anda tinggal mendrain mana musuhmu. hisap mana creep lebih baik dari pada menghisap hero yang bisa lari semaunya.
 Finger of Death
Finger of Death icon.png
Instantly rips at a target, attempting to turn it inside-out. Deals massive damage.
Level 1 – Deals 600 damage, 725 damage with Aghanim’s Scepter.
Level 2 – Deals 725 damage, 875 damage with Aghanim’s Scepter.
Level 3 – Deals 850 damage, 1025 damage with Aghanim’s Scepter.Casting range: 900
Mana Cost: 200/420/650(625)
Cooldown: 160/100/40 Instance death untuk musuh itu kata yang terbaik untuk skill ini, semua hero yang dibawah Hp tertentu akan terkena instance death

Early Game

Early game anda dapat membeli item seperti biasa, untuk membangun item di early yang lainnya. item yang harus anda bangun adalah bracer, boot of speeds, Hp lion sangat tipis meski pertumbuhan INT nya adalah 3, merupakan pertumbuhan INT yang cukup bagus. Tapi armor yang dimiliki lion juga sangat tipis, maka bracer adalah item terbaik untuk lion. Jangan lupa beli potion, sobi mask jika anda kesulitan mana drain.
Starting items
Tango (125) Healing Salve (110) Gauntlets of Strength (150) Iron Branch (50) Animal Courier (120) 
 Early game
Magic Stick (200) Boots of Speed (450) Bracer (525)

Middle Game

Di mid game yang dibutuhkan lion adalah force staff, dagon bisa diganti dengan force staff karena lebih berguna untuk kabur atau malah mendekat pada war. Vell of Discord memperbesar potensi finger death
Core items
Magic Wand (500) Tranquil Boots (1000) Mekansm (2300) Observer Ward (150) Town Portal Scroll (100)
Strategi di mid, lion diwajibkan menjadi ganker tapi bukan initator karena MS nya yang kecil. Sangat baik jika initator juga tanker karena dapat menjadi pelindung lion yang mempunyai hp tipis. Ambil PU dan ikut teman membokong musuh DPS atau carry
Late Game
Pada late game yang lion butuhkan adalah untuk pertahanan, baik saat war atau saat di tower sendiri. Jadi eulscepter dapat membantu, karena manmbah MS dan mana yang dibutuhkan.
Item lain yang cocok untuk  lion adalah bloodstone, yang dapat mengurangi waktu respawn waktu lion mati. Dengan kata lain lion dapat membantu defen kembali
Kesimpulan : Lion tidak butuh item STR yang berlebih, Lion sangat butuh kapasitas mana, Lion adalah murni disable dan semakin sulit jika skill disable terus aktif untuk membantu tim.
Pesan saya : Pemilihan item tergantung musuh, tapi item di halaman ini adalah yang terbaik untuk lion
Situational items
Blink Dagger (2250) Boots of Travel (2450) Scythe of Vyse (5675) Dagon (2720) Aghanim's Scepter (4200) Flying Courier (370)
Minggu, 08 Februari 2015

0 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.

Blogroll

About

Blogger templates

Blogger news

Copyright © 2012 Dota 2 Guide Indonesia | Naruto Vs Sasuke V2 Theme | Designed by Johanes DJ